MAKASSAR – Kepala Bidang Pengelolaan Informasi Adm.Kependudukan (Kabid PIA) Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil), Anasta, terkait program kerja umumnya pelayanan publik masih berjalan normal, Kamis (12/5/2022).

Baca Juga : Disdukcapil Kota Makassar, Tingkatkan Pelayanan Humanis

Disdukcapil terkait rutinitas umumnya pelayanan publik masih terus berjalan, tiap saat sampai sekarang ini.

Anasta mengatakan, untuk bidang pengelolaan informasi terkait permanfaatan dan kepenggunaan data, hingga saat ini masih jalan.

“Kita kan rutinitas umumnya pelayanan publik, untuk bidan pengelolaan itu berkaitan dengan permanfaatan dan kepenggunaan data, itu jalan,” ucapnya, Rabu (27/4/2022).

Baca Juga : Permudah Layanan Adminduk Desa/Kelurahan, Disdukcapil Bantaeng Gelar Sosialisasi Dan Peningkatan Kapasitas Koordukcapil

Ia juga mengatakan, untuk pelayanan publik terkait perubahan data validasi data masih terus berjalan normal hingga saat ini.

“Ya kan, untuk perubahan data validasi data itu jalan terus tiap saat, sampai sekarang berjalan normal,” kakatanya.

Lanjutnya, ia juga menghimbau, dalam kepengurusan terkait data, tidak mesti  bertemu saya cukup di loket B atau website Dukcapil secara online.

“Tidak mesti, ya kan, tidak mesti harus ketemu saya cukup di loket B, atau lewat website Dukcapil, atau cukup dengan pengaduan Dukcapil, tidak mesti ke saya,” imbaunya.

Baca Juga : Terkait Kasus di Disdukcapil Bulukumba, Gubernur Sulsel Bentuk Tim Khusus