Pemkot Makassar Gagas Multi Utilities Tunnel, Fokus Tata Infrastruktur Telekomunikasi
“Terkait dengan percepatan transformasi digital, sudah waktunya menata fiber optik, karena menjadi salah satu hambatan terbesar mencapai penyediaan 5G untuk seluruh Indonesia,” tuturnya.
“Kabel-kabel menggantung itu bahkan sudah menjadi permasalahan atau isu keselamatan bagi warga. Seperti yang dikatakan bapak wali kota, hal ini mesti kita selesaikan,” lanjutnya.
Kepala Dinas PTSP, Helmy Budiman, menambahkan bahwa diskusi bersama penyedia provider jaringan tersebut, adalah upaya kolaborasi yang tepat untuk meningkatkan kualitas infrastruktur di Kota Makassar.
Sumber : Humas Kominfo Makassar

Tinggalkan Balasan